Pengembangan Kurikulum Berbasis Keterampilan Mengajar, Kearifan Lokal, dan Ekonomi Kreatif pada Program Studi Teologi IAKN Tarutung

Elisamark Sitopu, Herdiana Sihombing, Herowati Sitorus, Roy Charly H. P. Sipahutar

Abstract


This research is entitled Curriculum Development based on Teaching Skills, Local Wisdom, and Creative Economy in IAKN Tarutung Theological Study Program. The purpose of this research is to obtain a Theology Curriculum in accordance with the needs of stakeholders related to the Theological Study Program IAKN Tarutung. The method used is Research and Development (R&D). This method is used to produce a specific product and test its effectiveness of the product. The R&D model used is the ADDIE model which is done gradually or systematically: Analysis, Design, Development, Implementation, and Evaluation. Based on the data found in the place where alumni work, graduates are needed who are not only proficient in theology and church but they should also have good teaching skills, have the insight of wisdom, and be able to help the church in developing the creative economy of the church. The results of this research merged the course of Integration of Theology and the course of Sociology of Community Empowerment into the course of Entrepreneur-ship, the course of Entrepreneurship Work Theology and Entrepreneurship into the course of creative behavior was replaced into the course of Teaching Skills. The Creative Economics course is an SKS award-winning course because it is considered important as a course that builds students' knowledge for the economic empowerment of the church.


Abstrak

Penelitian ini mengangkat judul Pengembangan Kurikulum berbasis Kerampilan Mengajar, Kearifan Lokal, dan Ekonomi Kreatif di Program Studi Teologi IAKN Tarutung. Tujuan penelitian untuk mendapatkan Kurikulum Teologi yang sesuai dengan kebutuhan para pemangku kepentingan sekaitan dengan Program Studi Teologi IAKN Tarutung. Metode yang digunakan yaitu Research and Development (R&D). Penggunaan metode in agar menghasilkan produk serta menguji keefektifan produk tersebut. Model R&D dalam penelitian ini adalah ADDIE yang dilakukan secara bertahap atau sistematis: Analysis, Design, Development (mengembangkan), Implementation (mengimplementasi-kan), dan Evalution (mengevaluasi). Berdasarkan data yang ditemukan di tempat alumni bekerja diperlukan lulusan yang tidak hanya cakap dalam berteologi dan berjemaat saja tetapi sebaiknya mereka juga memiliki kemampuan mengajar yang baik, memiliki wawasan kearifan, serta mampu membantu jemaat dalam mengembangkan ekonomi kreatif jemaat. Hasil penelitian ini melebur mata kuliah Integrasi Teologi dan mata kuliah Sosiologi Pemerdayaan Masyarakat menjadi mata kuliah Kewirausahaan, mata kuliah Entrepreneurship Teologi Kerja dan Kewirausahaan pada mata kuliah perilaku berkarya diganti menjadi mata kuliah Keterampilan Mengajar. Mata kuliah Ekonomi Kreatif menjadi mata kuliah yang mendapat penghargaan SKS karena dianggap penting sebagai mata kuliah yang membangun pengetahuan mahasiswa untuk pemerdayaan ekonomi jemaat.



Keywords


creative economics; local wisdom; teaching skills; theology curriculum; ekonomi kreatif; kearifan lokal; ketrampilan mengajar; kurikulum teologi

Full Text:

PDF

References


Baderiah. Buku Ajar Pengembangan Kurikulum. Palopo: IAIN Palopo, 2018.

Bernie, and Trillingand Fadel. 21st Century Skills: Learning for Life in Our Times. John Wiley & Sons, 2009.

Djamarah, Bahri Syaiful. Guru Dan Anak Didik Dalam Interaksi Edukatif. Jakarta: Rineka Cipta, 2010.

Hamalik, Oemar. Manajemen Pengembangan Kurikulum. Jakarta: Remaja rosdakarya dan Sekolah Pascasarjana Universitas Pendidikan Indonesia, 2009.

Handayani, Eka Utari. “Desain Pengembangan Kurikulum Bahasa Arab Dengan Menggunakan Media Video : Pendekatan Teknologi Digital, Dalam Jurnal Taqdir.” Jurnal Pendidikan Bahasa Arab dan Kebahasaaraban T p-ISSN 2527-9807/ e-ISSN 2621-1157. (n.d.).

Karimatus Saidah, Kukuh Andri Aka, Rian Damariswara. Nilai-Nilai Kearifan Lokal Masyarakat Indonesia Dan Implementasinya Dalam Pendidikan Sekolah Dasar. Banyuwangi: LPPM Genteng Banyuwangi, 2020.

L., Good, and Thomas. 21 St Century Education A Reference Handbook. California: SAGE Publications Inc., 2008.

Pendidikan, Badan Standar Nasional. Standar Kompetensi Dan Kompetensi Dasar Sekolah Menengah Atas Luar Biasa. Jakarta: Badan Standar Nasional Pendidikan, 2006.

Power, Colin. The Power of Education. New York: Springer Science, 2015.

Prabowo, Hari. Pentingnya Peranan Kurikulum Yang Sesuai Dalam Pendidikan, n.d.

Pribadi, Benny A. Desain Dan Pengembangan Program Pelatihan Berbasis Kompetensi Implementasi Model ADDIE. Jakarta: Kencana, 2016.

Purnomo, Rochmat Aldy. “Ekonomi Kreatif : Pilar Pembangunan Indonesia.” Jurnal Ekonomi (2016).

Rado, and Damanik. “Membangun Manajemen Kearifan Lokal (Studi Pada Kearifan Lokal Orang Banjar)".” Jurnal Riset Inspirasi Manajemen dan Kewirausahaan (2018).

Raharjo, Rahmat. Pengembangan Dan Inovasi Kurikulum Membangun Generasi Cerdas & Berkarakter Untuk Kemajuan Bangsa. Yogyakarta: Baituna Publishing, 2012.

Ratapan, Patta. “Https://Www.Kompas.Com/Skola/Read/2020/11/25/150459069/Kearifan-Lokal-Definisi-Ciri-Ciri-Dan-Contohnya.,” 2020.

Salam, Burhanuddin. Etika Sosial Asas Moral Dalam Kehidupan Manusia. Jakarta: Rineka Cipta, 2004.

Sanjaya, Wina. Kurikulum Dan Pembelajaran : Teori Dan Praktek Pengembangan Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan. Jakarta: Kencana Prenada Media Group, 2010.

Sari, Anggri Puspita. Ekonomi Kreatif. Medan: Yayasan Kita Menulis, 2020.

Sipahutar, Roy Charly H P. “Penciptaan Dalam Sastra Hikmat Serta Implementasinya Bagi Pemeliharaan Alam” 3, no. 2 (2020): 202–227.

Soemanto, Wasty, and Hendyat Soetopo. Kepemimpinan Dalam Pendidikan. Surabaya: Usaha Nasional, 1982.

Subandiyah. Pengembangan Dan Inovasi Kurikulum. Jakarta: Grafindo Persada, 1993.

Sudjana, Nana. Teori-Teori Belajar Untuk Pengajaran. Jakarta, 1991.

Sugiyono. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif Dan R&D. Bandung: Alfabeta, 2013.

Sundaya, Wachyu. Telaah Kurikulum Dan Perencanaan Pembelajaran: Panduan Bagi Calon Guru Dan Guru Dalam Mercancang Pembelajaran Yang Sistematis. Jakarta: Erlangga, 2017.

Profil Lulusan Teologi Dan Deskripsi Capaian Pembelajaran Fakultas Teologi IAKN Tarutung, n.d.




DOI: https://doi.org/10.47131/jtb.v4i2.69

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 JURNAL TERUNA BHAKTI

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Creative Commons License
Jurnal Teruna Bhaktiis licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Based on a work at http://stakterunabhakti.ac.id/e-journal/index.php/teruna/.

Jurnal Teruna Bhakti telah terindeks pada situs:

  

View TB Stats